Selasa, 12 April 2016

Shortcut Keyboard Pada Autocad

Ada beberapa shortcut keyboard yang cukup penting keberadaannya. Paling tidak dapat mempercepat proses penggambaran dalam Autocad.

Panah Atas dan Panah Bawah
berfungsi menampilkan kembali perintah yang telah diketik sebelumnya. Panah atas menampilkan perintah maju ke depan dan panah atas menampilkan perintah mundur ke belakang.

CTRL + PageUp dan CTRL + PageDown
CTRL + PageUp untuk membuka layout maju ke depan dan CTRL + PageDown untuk membuka layout mundur ke belakang.

Spasi
Berfungsi sama seperti tombol Enter.

Enter
bisa berfungsi untuk mengulang perintah sebelumnya.

End dan Home
Tombol End berfungsi pindahkan kursor ke bagian paling akhir dari teks yang anda input. Tombol Home berfungsi pindahkan kursor ke bagian paling depan dari teks yang anda input.

Del
berfungsi menghapus Objek. Anda haruslebih dulu memilih atau memblok objek yng akan dihapus dengan klik dan drag langsung tanpa perintah apapun.

Tab
Berfungsi melengkapi sendiri perintah dari awalan sebuah huruf, misal anda ketik E dan tekan tombo Tab maka pertintah ERASE akan ditampilkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar